Saturday, October 8, 2011

English Lesson

Siapa bilang TOEFL itu susah, itu karena belum tau aja trik-triknya kali.


Dalam postingan ini saya akan memberikan beberapa trik yang saya dapat dari dosen saya, dijamin yahud deh. Kita tau kalau TOEFL itu ada tiga jenis soal: Grammar, Reading Comprehension, dan Listening Section.

  1. Dalam grammar kita perlu tau mengenai beberapa hal seperti: Degree of Comparison, Active and Passive Voice, Question Tag, Direct and Direct Speech, Gerund and Infinitif, Participal Adjective, Conditional Sentences, Tenses, Present and past Participal. Selain itu, kita juga harus tau beberapa hal dasar seperti SentencesPart of Speech, dan Rule of Plural.  
  2. Nah kalau soal reading, kemampuan vocabulary kita diuji nih. Makanya rajin-rajin aja baca buku yang bahasanya bahasa inggris. Dalam tes apapun kita akan disuguhi beberapa pertanyaan yang jawabannya tersirat atau tersurat dalam suatu paragraf. Nah, untuk mempersingkat waktu supaya tidak harus membaca seluruh paragraf sampai selesai kita perlu suatu strategi dalam reading.
  3. Listening, kalau yang satu ini sering-sering aja latihan dengerin musik, radio, debat, atau apapun yang pembicaranya selalu speak in english dan cobalah untuk memahani maksud dari pembicaraan tersebut.

No comments:

Post a Comment